Canda tawa riang gembira menghiasi wajah kita..
Ketika duka menyapa muram sayu terlihat dari pucuk pucuk wajah.,..
Renunglah sayank akan anugrah Tuhan pada hidup kita..
Dia tlah menganugrahkan kita hidup dalam kesempurna'an raga..
Lihatlah pula dunia sekeliling kita..
Lalu anugrah mana yang kita ingkari ?
Tersenyumlah dalam tiap kesyukuran mu wahai insan..
Senyum mu adalah ciri hati mu..
Senyum mu adalah keindahan tersendiri
Dan senyum adalah sebagaian dari iman
Jika engkau bersedih dan terluka
Cukuplah tutupi dengan senyuman..
Cukuplah biarkan Tuhan dan hati mu yang tahu
Rencana Tuhan yang terbaik untuk mu
PERCAYALAH...

0 komentar:
Posting Komentar